Skip to main content

Posts

Showing posts from March, 2021

Jurnal Pekan Keempat Tahap Ulat Bunda Cekatan

Halooo... Assalamualaikum.. seminggu sudah saya berada di Kebun Apel. Wuih banyak sekali apel yang ranum dan siap lahap, membuat saya berkali kali perlu membuka peta mana yang sedang saya prioritaskan makan. Oke, pekan ini pekan kedua saya berada di keluarga manajemen waktu domestik yang digawangi oleh teh ismi yang luar biasa. Dengan flow chat yang cepat, beliau menyempatkan membagi resume yang dibuat untuk sama sama dilahap keluarga besarnya. Di pekan ini selain wag, ada banyak 'go live' di fbg Hutan Kupu. Terkait manajemen waktu ada bahasan metode manajemen waktu dan tips mengatur waktu dan gadget oleh teh icha dari keluarga sebelah. Tak lupa bahasan bullet journal oleh téh ismi yang mantap.  Terkait metode manajemen waktu, ternyata selain teknik pomodoro, bullet journal dan kandang waktu juga ada SMART goals, Pareto (ini istilahnya sudah familiar sepertinya), juga task management. Perlu trial and error untuk melihat mana metode yang cocok untuk kita. Bisa saja kita cocok di

Ada yang Seru di Hutan Kupu Kupu

Tema belajar di kelas Bunda Sayang Institut Ibu Profesional kali ini sungguh seru. Setelah tahap telur telur, sekarang saya bersama teman teman berada di tahap ulat-ulat dan sedang menjelajahi kebun apel. Di kebun apel saya dipertemukan dengan teman teman yang memiliki kehausan ilmu yang sama, yaitu manajemen waktu. Peminat ilmu ini sungguh banyak. Hingga akhirnya untuk memenuhi aturan berkeluarga (sebutan kelompok di bunsay) manajemen waktu dibagi dua keluarga.  Awalnya saya pikir manajemen waktu tuh ya hanya itu itu saja, buat skala prioritas saja dan delegasikan jika tidak terhandle semua. Namun ternyata ada banyak istilah baru yang saya kenal ketika akhirnya berada di keluarga manajemen waktu. Ada bullet journal (ini sudah kenal sejak awal tahap ulat ulat sih sebenarnya), ada heatmap, juga ada teknik pomodoro. Mm. Kok saya curiga masih ada yang lain ya. Menarik sekali pokoknya di keluarga ini.  Di pekan ini ada dua topik yang dibahas di keluarga. Yaitu heatmap dan teknik pomodoro.